EAS Pemograman Web
Nama: Ridzki Raihan Alfaza
NRP: 5025201178
Kelas: PWeb C
Kementrian Kelautan dan Perikanan sedang membutuhkan pegawai baru untuk menjalankan tugas di wilayah Provinsi Jawa Timur. Untuk melaksanakan seleksi pegawai membutuhkan sebuah aplikasi pendaftaran dan pelaksanaan ujian.
Alur aplikasi :
- Calon Pendaftar membuat user name dengan verifikasi data ktp
- Calon Pendaftar mengupload berkas pendaftaran dan foto diri
- Panitia memverifikasi berkas pendaftaran. Bagi peserta yang lolos berkas, diberi akses mencetak kartu ujian masuk.
- Pendaftar yang lolos verifikasi, mencetak kartu ujian. Kartu Peserta ujian seperti nampak pada gambar di atas.
- Pendaftar melaksanakan ujian secara offline sesuai dengan lokasi yang ditentukan.
Pertanyaan :
a. Buatlah deskripsi aplikasi berdasarkan studi kasus di atas dan asumsi-asumsi yang diperlukan.
Deskripsi:
Aplikasi yang dibuat khusus untuk melakukan proses pendaftaran pegawai ke dalam Kementrian Kelautan dan Perikanan.
Asumsi yang diperlukan untuk aplikasi ini adalah panitia perlu akun untuk dapat masuk pada website sehingga data yang disimpan adalah data pendaftar dan akun panitia. Selain itu website juga perlu dapat melakukan generate gambar atau pdf agar dapat diprint dengan mudah oleh peserta.
b. Rancang UI/ Prototipe aplikasi.
Aplikasi akan terdiri dari 6 halaman:
- Halaman log in peserta
- Halaman sign in peserta
- Halaman log in panitia
- Halaman upload data peserta setelah log in
- Halaman cetak karu ujuan peserta setelah diverif
- Halaman verif oleh panitia
c. Rancang tabel dan database yang dipakai.
d. Buat algoritma dan nama proses yang diperlukan sebagai back end aplikasi
1. Login Peserta
Peserta log in menggunakan NIK dan password.
2. Sign-up Peserta
Peserta membuat akun dengan NIK dan melakukan konfirmasi melalui SMS.
3. Login Panitia
Panitia log in menggunakan username dan password.
4. Melakukan Unggah Berkas
Peserta dapat mengunggah file berkas ke aplikasi
5. Melakukan Verifikasi Berkas Peserta
Panitia dapat melihat berkas peserta lalu dapat men-generate nomor peserta untuk peserta yang lolos berkas.
6. Mencetak Kartu Ujian
Peserta dapat mencetak kartu ujian jika sudah lolos berkas.
Comments
Post a Comment